Hari Jum’at tanggal 2 Februari 2018, Bapelitbangda Kota Batam melakukan rapat koordinasi dan sinkronisasi kegiatan PIK Kelurahan Teluk Tering di Ruang Pimpinan Bapelibangda Kota Batam. Dalam rapat ini membahas khusus permasalahan rencana pelaksanaan kegiatan PIK di lingkungan Kelurahan Teluk Tering akibat terjadinya kesalahan dalam penginputan pada sistem e-planning. Rapat ini digagas […]
Irpan Syarif Hsb
Kelurahan Tanjung Sengkuang pada tanggal 5 Februari 2018 menyelenggarakan kegiatan musrenbang tingkat kelurahan. Kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan penyusunan dokumen perencanaan tahun 2019. Camat Batu Ampar Bapak Tukijan membuka acara dengan resmi yang didampingi oleh Lurah Tanjung Sengkuang Bapak Yanuar Pribadi, S.Kom, perwakilan Bapelitbangda Kota Batam Bapak Muhammad Riagung Ridho, […]
Sistem Evaluasi Perencanaan Pembangunan (SEPP) adalah aplikasi yang digunakan untuk mempermudah unit Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dalam menetapkan dan melaporkan berbagai capaian target kinerja dan anggaran yang telah disusun. Dengan adanya aplikasi ini semua informasi terkait capaian kinerja dan anggaran OPD dapat terpantau secara mudah dan up-date. Aplikasi SEPP dibangun berdasarkan acuan […]
Musyawarah Rencana Pembangunan Tingkat Kota Batam Tahun 2017 dalam rangka Penyusunan Dokumen RKPD Kota Batam TA 2018 dilaksanakan pada tanggal 24 s/d 25 Maret 2017 di Vista Hotel.
Pada tahun anggaran 2018, Pemerintah Kota Batam akan melaksanakan kegiatan Pemyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kota Batam Tahun 2019. Oleh karena itu, maka Bapelitbangda Kota Batam telah menyusun tentatif rencana kegiatan yang akan dilalui sebagai berikut :
Kelurahan Muka Kuning merupakan salah satu kelurahan di wilayah Kecamatan Sungai Beduk dengan jumlah wilayah permukiman yang tidak terlalu luas khususnya untuk permukiman legal. Hal ini disebabkan di wilayah tersebut lebih banyak permukiman ilegal sehingga akan menyulitkan jika program PIK dijalankan di wilayah tersebut.Tanggal 2 Februari 2018 bertempat di ruang […]